Analisis Kompetitif dengan Menggunakan Pendekatan Business Model Canvas dan SWOT pada Brand Fashion Kaum Adam (doi:10.34820/FK2/48EFJR)

View:

Part 1: Document Description
Part 2: Study Description
Part 5: Other Study-Related Materials
Entire Codebook

Document Description

Citation

Title:

Analisis Kompetitif dengan Menggunakan Pendekatan Business Model Canvas dan SWOT pada Brand Fashion Kaum Adam

Identification Number:

doi:10.34820/FK2/48EFJR

Distributor:

Telkom University Dataverse

Date of Distribution:

2023-10-05

Version:

1

Bibliographic Citation:

Azhari, Muhammad, 2023, "Analisis Kompetitif dengan Menggunakan Pendekatan Business Model Canvas dan SWOT pada Brand Fashion Kaum Adam", https://doi.org/10.34820/FK2/48EFJR, Telkom University Dataverse, V1

Study Description

Citation

Title:

Analisis Kompetitif dengan Menggunakan Pendekatan Business Model Canvas dan SWOT pada Brand Fashion Kaum Adam

Identification Number:

doi:10.34820/FK2/48EFJR

Authoring Entity:

Azhari, Muhammad (Fakultas Ekonomi dan Bisnis - SHEE)

Distributor:

Telkom University Dataverse

Access Authority:

Azhari, Muhammad

Depositor:

Azhari, Muhammad

Date of Deposit:

2023-03-31

Study Scope

Keywords:

Business and Management, Analisis Kompetitif, Business Model Canvas, Analisis SWOT

Abstract:

Pasar pakaian muslim di Indonesia memiliki potensi yang besar, namun masih perlu digarap dan direncanakan secara optimal. Oleh karena itu, UKM yang memproduksi produk pakaian jadi perlu memanfaatkan peluang tersebut. Kaum Adam merupaka brand fashion muslim untuk pria yang fokus pada desain yang simpel dan kasual dapat digunakan dalam aktivitas apapun atau ready to wear termasuk kegiatan keagamaan, tidak hanya digunakan pada waktu-waktu tertentu. Pasar pakaian muslim merupakan pasar yang berkembang saat ini dan memiliki potensi pasar yang lebih luas di Indonesia. Kaum Adam melihat ini sebagai peluang, meskipun pasar ini masih ceruk dan memiliki ancaman dari pesaing baru. Selain Kaum Adam terdapat brand pesaing pakaian muslim pria yang juga fokus pada desain simpel dan kasual. Akan tetapi, Kaum Adam percaya bahwa pembeli memiliki preferensi dan persepsi mereka sendiri tentang positioning produk yang cocok dengan mereka. Maka dari itu, perlu dilakukan analisis SWOT dan Business Model Canvas sehingga dapat tercapai keunggulan kompetitif yang diinginkan oleh pelaku usaha. Penelitian ini menggunakan teknik analisis Business Model Canvas dan SWOT. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran model bisnis saat ini dari Kaum Adam, lalu dilakukan analisis SWOT untuk mengidentifikasi kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman, setelah itu melakukan perancangan model bisnis baru yang selanjutnya akan menjadi acuan untuk perancangan strategi pengembangan bisnis Kaum Adam. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Dalam penelitian ini terdapat tiga narasumber, yaitu owner Kaum Adam dan dua kompetitor Kaum Adam.

Methodology and Processing

Sources Statement

Data Access

Notes:

CC0 Waiver

Other Study Description Materials

Other Study-Related Materials

Label:

salsarudisk_51608_jurnal.docx

Notes:

application/vnd.openxmlformats-officedocument.wordprocessingml.document